Agenda rutin ini merupakan bentuk kegiatan untuk menertibkan administrasi akademis dan keuangan sekolah agar tercipta transparansi dengan yayasan Majelis Dikdasmen PDM Kota Surakarta dengan tetap menerapkan protocol kesehtan. Dalam hal ini agar sekolah – sekolah mempersiapkan dalam hal bukti fisik dengan mengacu pada 8 SNP + 1 Al Islam Kemuh, karena sebelum hari pemeriksaan, sekolah – sekolah sudah di berikan surat pemberitahuan terlebih dahulu. Daftar sekolah yang melaksanakan supervisi akademis diantaranya :
Untuk Jenjang SD.
1. SD Muh. 6
2. SD Muh. 8
3. SD Muh. 4
4. SD Muh. 5
5. SD Muh. 3
6. SD Muh. 22
7. SD Muh. 23
8. SD Muh. 20
9. SD Muh. 15
10. SD Muh. 16
11. SD Muh. 11
12. SD Muh. 19
13. SD Muh. 10
14. SD Muh. 13
15. SD Muh. 24
16. SD Muh. 14
17. SD Muh. 7
18. SD Muh. 21
Untuk Jenjang SMP / MTs
1.SMP Muh. 7
2.SMP Muh. 2
3.SMP Muh. 10
4.SMP Muh. 6
5. SMP Muh. 8
Untuk SMA / MA, SMK
1.SMA 6
Dalam melaksanakan agenda ini sekolah terkadang mengalami kendala karena mungkin proses belajar mengajar, sedang melaksanakan ujian sekolah atau sudah memasuki waktu liburan sekolah dan terkadang aktivitas kantor juga di liburkan. Di harapkan kedepannya dapat setiap sekolah dapat merencanakan persiapan dengan dengan baik.
0 comments:
Posting Komentar