Jumat, 09 Juli 2021

Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas yang rencananya digulirkan pada awal tahun ajaran 2021/2022 dipastikan mundur dengan diberlakukannya PPKM Darurat di Kota Surakarta.

Dengan adanya kebijakan tersebut, sekolah akan kembali memberlakukan pembelajaran daring penuh pada awal tahun ajaran baru. Pembelajaran daring menuntut peran aktif guru dan orang tua dalam mendampingi siswa belajar di rumah.

Untuk meminimalkan berbagai permasalahan yang menyertai kegiatan pendampingan belajar siswa di rumah, Kepala SD Muhammadiyah Program Khusus Kottabarat Surakarta, Ustaz Nursalam, berbagi tips untuk para orang tua.

Pertama, usahakan selalu menjadi uswah hasanah atau teladan yang baik dalam ucapan dan tindakan. Anak-anak adalah peniru yang handal. Mereka akan berkiblat kepada orang tuanya.

Kedua, pilih waktu yang tepat untuk menasehati anak. Rasulullah Muhammad Saw. mencontohkan menasehati anak ketika dalam perjalanan, saat makan, dan ketika anak sedang sakit.

Ketiga, bersikaplah positif terhadap anak. Fokus pada ucapan dan tindakan yang positif karena akan berpengaruh positif  terhadap perkembangan mental dan psikologis anak.

Keempat, pahami jadwal belajar anak. Orang tua harus pandai-pandai melihat situasi dan memberi kesempatan anak untuk mengatur jadwal belajarnya.

Kelima, memahami gaya belajar anak. Orang tua perlu mencermati gaya belajar anak sejak dini sehingga tidak perlu memaksakan anak untuk belajar di luar tipe atau gaya belajarnya.

Keenam, jadikan rumah sebagai tempat belajar menyenangkan. Saat anak sedang belajar, dampingilah dengan sepenuh hati dan hindari aktivitas lain yang bisa memecah konsentrasinya.

"Dari keenam tips tersebut, yang tidak kalah penting adalah komunikasi intensif antara orang tua dengan guru di sekolah terkait perkembangan belajar dan karakter siswa," ungkapnya.

Melalui komunikasi intensif tersebut, ia berharap bisa menutup berbagai celah kelemahan dalam pembelajaran daring, sehingga hak siswa untuk mendapatkan pelayanan pendidikan tetap terpenuhi.

Muhamad Arifin/ Humas SD Muhammadiyah PK Kottabarat Surakarta 081329718196

0 comments:

Posting Komentar

Ketua

Dr. Mohamad Ali, S.Ag., M.Pd
NBM. 887.570

Menu

Jadwal Sholat


jadwal-sholat

Kalender

Jam

Berita Umum

Posting Populer

Inovasi Pendidikan karakter anti korupsi SD Muhammadiyah 1 Ketelan

Informasi


Kalender Islam

Kalender Hijriyah

Unduh - Download

>> Surat Pernyataan Tidak Terjadi Konflik 2021
>> Instrumen Data Sekolah 2021
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SMA, MA,SMK
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SD, SMP
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru PAUD TK
>> Rekap Form Excel Pengajuan Input PTK Baru TK, PAUD, SD, SMP
>> Materi 1 BLC
>> Materi 2 Pengenalan HTML (BLC)
>> Materi 2 Web Editor (BLC)
>> News Template
>> Pro News Template
>> Materi 3 BLC ( Membuat Email )
>> Materi 3 BLC ( Membuat Blog )
>> Blangko Pengajuan SK GTT/PTT
>> Blangko Pengajuan SK GTY/PTY
>> Instrumen Sekolah 2015
>> Memasang Link Di Pada Blog Wordpress
>> Menambah Header di Blog (Blogger)
>> Materi 4 BLC ( Membuat Blog Dengan Wordpress )
>> Materi 5 BLC ( CMS )
>> Tutorial CMS Balitbang
>> Materi 6 Localhost CMS Balitbang
>> Materi 8 Cloud Storage
>> Blangko Biodata Guru Agama Islam ( PAI )
>> Materi 9 Pembuatan Header Website
>> Blangko PPDB 2016 / 2017
>> Pengantar PPDB 2016 / 2017
>> Menambahkan Feed Rss Pada Halaman Website
>> Materi Tahsin Perguruan Muhammadiyah
>> Skrip .php untuk Feed RSS CMS Balitbang
>> Materi Google Form atau Formulir Online
>> Materi Desember 2016
>> Jadwal UTS Genap Ciri Khusus SD
>> Blangko Data Bantuan Sekolah 2016
>> Jadwal UAS ( SEKOLAH ) Ciri Khusus SMP/Mts, SMA/MA, SMK 2016/2017
>> Materi Penguatan Kepala Sekolah Tawang Mangu
>> Pengembangan Kurikulum ISMUBA 2017
>> Olimpiade Ahmad Dahlan 2017
>> Kalender Pendidikan Muhammadiyah Provinsi Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2022 / 2023
>> Kisi - Kisi Akhlaq SMK Ciri Khusus 2017 / 2018
>> Form Data Bantuan dan Prestasi Sekolah 2018
>> Pelatihan SPMU
>> Kalender Pendidikan Dikdasmen PWM Jateng 2018 / 2019
>> Instrumen Data Sekolah 2019
>> Rekaman Irama Nahawand
>> Blangko RKAS 2021
>> Surat Tarik PTK Dinas / Mutasi
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Syarat Pengajuan SK Yayasan
>> Landasan Hukum Muhammadiyah ( 2016 )
>> KISI US ISMUBA WILAYAH 2022
>> BLANGKO DAYA TAMPUNG PENGGEMBIRA MUKTAMAR 48 TAHUN 2022
>> BLANGKO PAKTA INTEGRITAS
>> BLANGKO RKAS 2022/2023
>> EDARAN MENCHANDISE MUKTAMAR KE - 48
>> Syarat Pengajuan NUPTK JULI - DESEMBER 2022
>> Form Isian Data 2022 / 2023
>> Logo Musyda 2023
>> Lampiran Musyda Dikdasmen 2023
>> SYARAT DAPODIK 2023

Pengunjung

Flag Counter