Rabu, 24 Agustus 2022

SOLO – Menjadi seorang guru berkemajuan bukanlah hal yang mudah. Ketua Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen) Pimpinan Daerah (PD) Muhammadiyah  Kota Surakarta Tridjono menjelaskan, seorang guru berkemajuan terutama guru al Islam Kemuhamamadiyahan dan Bahasa Arab (ISMUBA) harus mempunyai tipe pembelajar.

“Guru berkemajuan tentu mendidik dengan sangat variatif. Kegiatan pelatihan video pembelajaran guru ISMUBA SD Muhammadiyah Kota Surakarta adalah embrio awal,” ujarnya memberi contoh.

Menurutnya, tidak semua guru dikenang oleh siswa. “Dengan guru yang mengajar dengan model, metode dan memahami gaya belajar anak-anak maka anak akan senag dan terkesan terutama guru-guru SD,” kenang Tridjono, yang pernah aktif KKG sejak tahun 1974.

Seorang pendidik harus selalu berupaya meningkatkan diri menjadi seorang profesionalisme guru ISMUBA di sekolah Muhammadiyah. ”Profesional merupakan guru yang memiliki sikap disiplin, tertib, tanggung jawab, jujur, komitmen dan mempunyai loyalitas yang tinggi pada sekolah seperti dalam UU guru dan dosen,” jelasnya.

Acara yang didukung oleh Rektor ITS PKU Muhammadiyah Weni Hastuti, MKes PhD, dengan menerjunkan sebanyak 5 dosen, Arif Nugraha MEng, Joko Triyanto MKom, Siti Shofiyatun MPd, Kepala Unit Al Islam Kemuhammadiyahan candidat doktoral Suyanto, dan Septi Aprilia MPd.
 
Tridjono berharap sebanyak 23 guru terpilih ISMUBA se Surakarta untuk bisa mengikuti acara ini dengan baik dan mempraktikan di pembelajaran di sekolah masing-masing.

Ketua KKG Nurul Jannah SAg mengatakan, workshop ini untuk meningkatkan kemampuan dan mutu pembelajaran di Kurikulum Merdeka. Menjalin silaturahmi dan Ukhuwah Islamiyah serta keakraban antar guru ISMUBA di lingkungan perguruan Muhammadiyah kota Surakarta.

“Meningkatkan kompetensi profesional dan paedagogis bagi guru ISMUBA SD Muhammadiyah kota Surakarta dan memberikan gambaran pelatihan video pembelajaran khusus guru ISMUBA,” jelasnya.

Salah satu Pimpinan Majelis Dikdasmen Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Surakarta Dr H Muqorrobin mengapresiasi acara pelatihan ini.

“Guru ISMUBA harus bisa kreatif dan menggembirakan anak-anak ketika memberikan pembelajaran di sekolah masing-masing. Dari pimpinan selain saya hadir pula Ketua Dikdasmen, Ahmad Syaifuddin dan Ketua IKSD Muhammadiyah Muzaini,” ungkapnya.

Kontributor, Jatmiko.

0 comments:

Posting Komentar

Ketua

Dr. Mohamad Ali, S.Ag., M.Pd
NBM. 887.570

Menu

Jadwal Sholat


jadwal-sholat

Kalender

Jam

Berita Umum

Posting Populer

Inovasi Pendidikan karakter anti korupsi SD Muhammadiyah 1 Ketelan

Informasi


Kalender Islam

Kalender Hijriyah

Unduh - Download

>> Surat Pernyataan Tidak Terjadi Konflik 2021
>> Instrumen Data Sekolah 2021
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SMA, MA,SMK
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SD, SMP
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru PAUD TK
>> Rekap Form Excel Pengajuan Input PTK Baru TK, PAUD, SD, SMP
>> Materi 1 BLC
>> Materi 2 Pengenalan HTML (BLC)
>> Materi 2 Web Editor (BLC)
>> News Template
>> Pro News Template
>> Materi 3 BLC ( Membuat Email )
>> Materi 3 BLC ( Membuat Blog )
>> Blangko Pengajuan SK GTT/PTT
>> Blangko Pengajuan SK GTY/PTY
>> Instrumen Sekolah 2015
>> Memasang Link Di Pada Blog Wordpress
>> Menambah Header di Blog (Blogger)
>> Materi 4 BLC ( Membuat Blog Dengan Wordpress )
>> Materi 5 BLC ( CMS )
>> Tutorial CMS Balitbang
>> Materi 6 Localhost CMS Balitbang
>> Materi 8 Cloud Storage
>> Blangko Biodata Guru Agama Islam ( PAI )
>> Materi 9 Pembuatan Header Website
>> Blangko PPDB 2016 / 2017
>> Pengantar PPDB 2016 / 2017
>> Menambahkan Feed Rss Pada Halaman Website
>> Materi Tahsin Perguruan Muhammadiyah
>> Skrip .php untuk Feed RSS CMS Balitbang
>> Materi Google Form atau Formulir Online
>> Materi Desember 2016
>> Jadwal UTS Genap Ciri Khusus SD
>> Blangko Data Bantuan Sekolah 2016
>> Jadwal UAS ( SEKOLAH ) Ciri Khusus SMP/Mts, SMA/MA, SMK 2016/2017
>> Materi Penguatan Kepala Sekolah Tawang Mangu
>> Pengembangan Kurikulum ISMUBA 2017
>> Olimpiade Ahmad Dahlan 2017
>> Kalender Pendidikan Muhammadiyah Provinsi Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2022 / 2023
>> Kisi - Kisi Akhlaq SMK Ciri Khusus 2017 / 2018
>> Form Data Bantuan dan Prestasi Sekolah 2018
>> Pelatihan SPMU
>> Kalender Pendidikan Dikdasmen PWM Jateng 2018 / 2019
>> Instrumen Data Sekolah 2019
>> Rekaman Irama Nahawand
>> Blangko RKAS 2021
>> Surat Tarik PTK Dinas / Mutasi
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Syarat Pengajuan SK Yayasan
>> Landasan Hukum Muhammadiyah ( 2016 )
>> KISI US ISMUBA WILAYAH 2022
>> BLANGKO DAYA TAMPUNG PENGGEMBIRA MUKTAMAR 48 TAHUN 2022
>> BLANGKO PAKTA INTEGRITAS
>> BLANGKO RKAS 2022/2023
>> EDARAN MENCHANDISE MUKTAMAR KE - 48
>> Syarat Pengajuan NUPTK JULI - DESEMBER 2022
>> Form Isian Data 2022 / 2023
>> Logo Musyda 2023
>> Lampiran Musyda Dikdasmen 2023
>> SYARAT DAPODIK 2023

Pengunjung

Flag Counter