Kamis, 10 September 2020

Dalam rangka Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-37 tahun 2020, SMAS Muhammadiyah 3 Surakarta, Kecamatan Jebres, Kota Surakarta melaksanakan kerja bakti bersama seluruh guru dan karyawan guna menjaga kebersihan lingkungan sekolah terlebih lagi dalam masa pandemi Covid-19, dimana kebersihan Dan menjaga kesehatan sangatlah penting.

Kepala SMAS Muhammadiyah 3 Surakarta Ibu Sri Darwati, S. Pd. M. Pd , memberikan Arahan pada sebelum kegiatan dimulai Rabu (9/9/2020), mengatakan pada peringatan hari olahraga nasional yang ke-37 tahun 2020 ini, sekolah kita tidak dapat mengadakan kegiatan yang mengundang dan mengumpulkan Orang banyak pada masa pandemi ini oleh Karena itu Kegiatan diisi dengan bersih -bersih lingkungan agar sekolah tetap bersih dan asri sehingga seluruh warga sekolah dapat terjaga kesehatannya. Selain itu, kegiatan ini untuk mempersiapkan sarana dan prasarana sekolah menuju sekolah SMA Wirausaha. Program yang Akan dicanangkan oleh SMAS Muhammadiyah 3 Surakarta dimasa yang Akan datang.

Ibu Sri Darwati, S. Pd. M. Pd memberikan pengarahan di awal Kegiatan. “Haornas ke-37 kali ini, bertepatan dengan Kegiatan siswa-siswi SMAS Muhammadiyah 3 Surakarta yang sedang menghadapi penilaian tengah semester (PTS) Tahun Pelajaran 2020/2021 yang telah berlangsung sejak Senin, 7 September 2020 Akan berakhir pada 15 September 2020. Kegiatan PTS berlangsung secara online/daring”.

“Dimana sebagian guru dan karyawan juga harus menyesuiakan waktu bekerja sebagai panitia ujian dan juga Bekerja Bakti bersama, Semoga segala amal baik kita semua mendapatkan ridho dari Allah SWT”.

Dikatakannya, peringatan hari olahraga nasional (Haornas) memiliki sejarah penting apabila dilihat dari asal mula perayaan. Peringatan hari olahraga nasional yang diselenggarakan setiap tanggal 9 September tidak semata-mata dimaksudkan untuk mengenang hari kelahiran suatu organisasi maupun pahlawan dibidang olahraga nasional, namun lebih merupakan sebuah momentum untuk mengingat kembali suatu peristiwa bersejarah dibidang olahraga yang memberikan inspirasi atau motivasi bagi seluruh bangsa Indonesia.

“Salah satu upaya yang dilakukan sekolah untuk mewujudkan tujuan tersebut adalah dengan menetapkan pelaksanaan peningkatan budaya dan prestasi olahraga melalui pembinaan dan pengembangan olahraga yang didukung oleh prasarana dan sarana olahraga, serta penerapan ilmu pengetahuan teknologi,”

0 comments:

Posting Komentar

Ketua

Dr. Mohamad Ali, S.Ag., M.Pd
NBM. 887.570

Menu

Jadwal Sholat


jadwal-sholat

Kalender

Jam

Berita Umum

Posting Populer

Inovasi Pendidikan karakter anti korupsi SD Muhammadiyah 1 Ketelan

Informasi


Kalender Islam

Kalender Hijriyah

Unduh - Download

>> Surat Pernyataan Tidak Terjadi Konflik 2021
>> Instrumen Data Sekolah 2021
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SMA, MA,SMK
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SD, SMP
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru PAUD TK
>> Rekap Form Excel Pengajuan Input PTK Baru TK, PAUD, SD, SMP
>> Materi 1 BLC
>> Materi 2 Pengenalan HTML (BLC)
>> Materi 2 Web Editor (BLC)
>> News Template
>> Pro News Template
>> Materi 3 BLC ( Membuat Email )
>> Materi 3 BLC ( Membuat Blog )
>> Blangko Pengajuan SK GTT/PTT
>> Blangko Pengajuan SK GTY/PTY
>> Instrumen Sekolah 2015
>> Memasang Link Di Pada Blog Wordpress
>> Menambah Header di Blog (Blogger)
>> Materi 4 BLC ( Membuat Blog Dengan Wordpress )
>> Materi 5 BLC ( CMS )
>> Tutorial CMS Balitbang
>> Materi 6 Localhost CMS Balitbang
>> Materi 8 Cloud Storage
>> Blangko Biodata Guru Agama Islam ( PAI )
>> Materi 9 Pembuatan Header Website
>> Blangko PPDB 2016 / 2017
>> Pengantar PPDB 2016 / 2017
>> Menambahkan Feed Rss Pada Halaman Website
>> Materi Tahsin Perguruan Muhammadiyah
>> Skrip .php untuk Feed RSS CMS Balitbang
>> Materi Google Form atau Formulir Online
>> Materi Desember 2016
>> Jadwal UTS Genap Ciri Khusus SD
>> Blangko Data Bantuan Sekolah 2016
>> Jadwal UAS ( SEKOLAH ) Ciri Khusus SMP/Mts, SMA/MA, SMK 2016/2017
>> Materi Penguatan Kepala Sekolah Tawang Mangu
>> Pengembangan Kurikulum ISMUBA 2017
>> Olimpiade Ahmad Dahlan 2017
>> Kalender Pendidikan Muhammadiyah Provinsi Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2022 / 2023
>> Kisi - Kisi Akhlaq SMK Ciri Khusus 2017 / 2018
>> Form Data Bantuan dan Prestasi Sekolah 2018
>> Pelatihan SPMU
>> Kalender Pendidikan Dikdasmen PWM Jateng 2018 / 2019
>> Instrumen Data Sekolah 2019
>> Rekaman Irama Nahawand
>> Blangko RKAS 2021
>> Surat Tarik PTK Dinas / Mutasi
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Syarat Pengajuan SK Yayasan
>> Landasan Hukum Muhammadiyah ( 2016 )
>> KISI US ISMUBA WILAYAH 2022
>> BLANGKO DAYA TAMPUNG PENGGEMBIRA MUKTAMAR 48 TAHUN 2022
>> BLANGKO PAKTA INTEGRITAS
>> BLANGKO RKAS 2022/2023
>> EDARAN MENCHANDISE MUKTAMAR KE - 48
>> Syarat Pengajuan NUPTK JULI - DESEMBER 2022
>> Form Isian Data 2022 / 2023
>> Logo Musyda 2023
>> Lampiran Musyda Dikdasmen 2023
>> SYARAT DAPODIK 2023

Pengunjung

Flag Counter