Sabtu, 05 September 2020

 

SOLO – Jelang resepsi perayaan Milad ke-85 Sekolah Rujukan Nasional Pendidikan Karakter Berbasis Teknologi Informasi dan Budaya SD Muhammadiyah 1 Ketelan Surakarta akan diisi dengan peluncuran ‘Sekolah Berbudaya Unggul’. 

Sebelum peluncuran buku panduan Protokol Covid-19, buku panduan ibadah, inovasi M1 Smart multi guna, radio streaming solo belajar, akan digelar siraman rohani Pengajian Virtual zoom semarak dan spirit bulan Muharram, Jum’at (24/2/2018).

“Milad Ke-85 di tengah pandemi Covid-19 suasananya berbeda masa prihatin. Tahun ini lebih kemuhasabah mengutamakan spiritual,  meningkatkan kesehatan, kompetensi guru karyawan dalam memberikan layanan orang tua dan siswa berkaitan kualitas pembelajaran jarak jauh,” kata Ketua Panitia Milad, Jatmiko.

Telah cukup lama melewati berbagai kondisi zaman dengan era tantangan dan peluang yang berbeda tetapi tetap eksis dalam menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas.

Menyediakan berbagai fasilitas ada 30 jenis ekstrakurikuler, mengantongi lebih dari 190 prestasi. Ada perpustakaan terkareditasi A,  laboratorium MIPA, Bahasa dan Botani, Ruang musik dan ruang karawitan, Kantin sehat BINTANG 1 dari BPOM RI, melatih kewirausahaan sdiakn toko BUMS.

Penguasaan teknologi dan informasi, tersedia penyediaan Wifi di ruang belajar. Laboratorium komputer, tim TIK, 30 unit laptop Pustekkom.

Kepala Sekolah Hj Sri Suyekti mengungkapkan insya allah sekolah siap tatap muka apabila dinas terkait menunjuk. Persiapan tatap muka dimulai bentuk satgas covid, SOP pranata kerja, menyiapkan sarpras tatapmuka, cuci tangan, masker, hand sanirizer, setiap kelas dua lokal, jadwal-jadwal steriliassai AC.

“Milad kali ini tidak untuk kegiatan yang show of force (unjuk kekuatan) seperti tahun lalu, pentas budaya,  olahraga, mendatangkan massa kita tiadakan, kita siapkan matang tatap muka. Semoga menjadi inspirasi sekolah lain. Imbasnya lebih luas. memang pendidikan harus tetap berjalan dan berlangsung, juga ekonomi, pedidikan, dan kesehatan,”ujarnya.
Ada 24 kelas. Sistem kelas bawah dan kelas atas kita bagi hari. Kelas bawah tatap muka, kelas atas daring begitu pula sebaliknya. Jaraknya sudah kita atur, termasuk kedatangan tidak bersama-sama kita atur.

Misalnya kelas satu masuk pukul 07.30 WIB maka kelas 2 Pukul 08.00 termasuk kepulangannya biar tidak terjadi kerumunan.
 
 
“Selangkah lebih maju, karena kita sekolah rujukan nasional harus bisa menjadi contoh, kita sudah sepkaat dengan orang tua kalau tidak patuh kita tutup.  Banyak orang tua yang mengizinkan, dan yang paling utama kurikulum itu adalah teladan dan pelibatan orang tua,” pungkasnya.

Humas dan Ketua Panitia Milad, Jatmiko.

0 comments:

Posting Komentar

Ketua

Dr. Mohamad Ali, S.Ag., M.Pd
NBM. 887.570

Menu

Jadwal Sholat


jadwal-sholat

Kalender

Jam

Berita Umum

Posting Populer

Inovasi Pendidikan karakter anti korupsi SD Muhammadiyah 1 Ketelan

Informasi


Kalender Islam

Kalender Hijriyah

Unduh - Download

>> Surat Pernyataan Tidak Terjadi Konflik 2021
>> Instrumen Data Sekolah 2021
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SMA, MA,SMK
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SD, SMP
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru PAUD TK
>> Rekap Form Excel Pengajuan Input PTK Baru TK, PAUD, SD, SMP
>> Materi 1 BLC
>> Materi 2 Pengenalan HTML (BLC)
>> Materi 2 Web Editor (BLC)
>> News Template
>> Pro News Template
>> Materi 3 BLC ( Membuat Email )
>> Materi 3 BLC ( Membuat Blog )
>> Blangko Pengajuan SK GTT/PTT
>> Blangko Pengajuan SK GTY/PTY
>> Instrumen Sekolah 2015
>> Memasang Link Di Pada Blog Wordpress
>> Menambah Header di Blog (Blogger)
>> Materi 4 BLC ( Membuat Blog Dengan Wordpress )
>> Materi 5 BLC ( CMS )
>> Tutorial CMS Balitbang
>> Materi 6 Localhost CMS Balitbang
>> Materi 8 Cloud Storage
>> Blangko Biodata Guru Agama Islam ( PAI )
>> Materi 9 Pembuatan Header Website
>> Blangko PPDB 2016 / 2017
>> Pengantar PPDB 2016 / 2017
>> Menambahkan Feed Rss Pada Halaman Website
>> Materi Tahsin Perguruan Muhammadiyah
>> Skrip .php untuk Feed RSS CMS Balitbang
>> Materi Google Form atau Formulir Online
>> Materi Desember 2016
>> Jadwal UTS Genap Ciri Khusus SD
>> Blangko Data Bantuan Sekolah 2016
>> Jadwal UAS ( SEKOLAH ) Ciri Khusus SMP/Mts, SMA/MA, SMK 2016/2017
>> Materi Penguatan Kepala Sekolah Tawang Mangu
>> Pengembangan Kurikulum ISMUBA 2017
>> Olimpiade Ahmad Dahlan 2017
>> Kalender Pendidikan Muhammadiyah Provinsi Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2022 / 2023
>> Kisi - Kisi Akhlaq SMK Ciri Khusus 2017 / 2018
>> Form Data Bantuan dan Prestasi Sekolah 2018
>> Pelatihan SPMU
>> Kalender Pendidikan Dikdasmen PWM Jateng 2018 / 2019
>> Instrumen Data Sekolah 2019
>> Rekaman Irama Nahawand
>> Blangko RKAS 2021
>> Surat Tarik PTK Dinas / Mutasi
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Syarat Pengajuan SK Yayasan
>> Landasan Hukum Muhammadiyah ( 2016 )
>> KISI US ISMUBA WILAYAH 2022
>> BLANGKO DAYA TAMPUNG PENGGEMBIRA MUKTAMAR 48 TAHUN 2022
>> BLANGKO PAKTA INTEGRITAS
>> BLANGKO RKAS 2022/2023
>> EDARAN MENCHANDISE MUKTAMAR KE - 48
>> Syarat Pengajuan NUPTK JULI - DESEMBER 2022
>> Form Isian Data 2022 / 2023
>> Logo Musyda 2023
>> Lampiran Musyda Dikdasmen 2023
>> SYARAT DAPODIK 2023

Pengunjung

Flag Counter