Senin, 13 Februari 2023

PENGAJIAN BERSAMA SMK MUHAMMMADIYAH 4 SURAKARTA DAN SMP MUHAMMADIYAH 5 SURAKARTA

Sahabat Muliska- Rabu, 1 Februari 2023 Kegiatan Pengajian bersama rutin setiap 3 bulan sekali di SMK Muhammadiyah 5 Surakarta. Pembicara pengajian pimpinan Majelis Dikdasmen yang disampaikan Bp. H. Drs Muqorrobin. Inti kajian pengajian keluarga besar SMP Muhammadiyah 5 dan SMK Muh 4 Surakarta  Inti yang disampaikan  dalam mengelola sekolah yang baik dan maju diawali dari pimpinan dan guru sebagai sumber daya Manusia yang  dimiliki guru Muhammadiyah Bekerja dilandasi :

1. Niatkan karena Allah SWT
2. Mujaaddah berjuang sungguh
3. Kerja sama
4. Fastabiqul Khoirot
5. Ikhtiar
6. Berdoa

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:

وَلْتَكُنْ مِّنْكُمْ اُمَّةٌ يَّدْعُوْنَ اِلَى الْخَيْرِ وَيَأْمُرُوْنَ بِا لْمَعْرُوْفِ وَيَنْهَوْنَ عَنِ الْمُنْكَرِ ۗ وَاُ ولٰٓئِكَ هُمُ الْمُفْلِحُوْنَ


"Dan hendaklah di antara kamu ada segolongan orang yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh (berbuat) yang makruf, dan mencegah dari yang mungkar. Dan mereka itulah orang-orang yang beruntung."
(QS. Ali 'Imran 3: Ayat 104)

Berpikir positif, tidak mengeluh, membangun mental miskin, hidup sederhana, membangun kinerja kompak TIM work

Salam Muliska Juara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar